Pemilik Amazon dan orang terkaya dunia, Jeff Bezos, disinyalir ingin menghambat penuaan atau jika mungkin, hidup abadi. Para netizen ramai membahasnya.
Dikenal sebagai salah satu orang terkaya di dunia, Jeff Bezos kabarnya punya mesin es krim pribadi. Rumahnya di Los Angeles tak pernah kehabisan es krim!