detikNews
Menantu Trump Jadi Penasihat Gedung Putih dan Tidak Digaji
Jared Kushner, menantu presiden terpilih AS Donald Trump, akan menjadi penasihat senior Gedung Putih. Untuk jabatannya ini, Kushner tidak akan mendapat gaji.
Selasa, 10 Jan 2017 10:28 WIB







































