detikNews
Konsumen Disarankan Tahan Transaksi Jual Beli Properti
MA beberapa hari lalu mengabulkan permohonan kasasi yang diajukan oleh Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) yang menyatakan reklamasi pantura Jakarta tidak sah. Konsumen disarankan untuk tidak melakukan transaksi properti di kawasan itu.
Rabu, 02 Jun 2010 05:55 WIB







































