Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi, menyambangi rumah duka mendiang Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo.
Menhub Budi telah mengantisipasi terjadinya lonjakan pergerakan penumpang yang keluar dari Lombok, yang puncaknya diprediksi terjadi pada Minggu (20/3) malam.
Menhub Budi Karya mengungkapkan akan melarang truk gandeng untuk beroperasi 2 hari sebelum dan sesudah Lebaran. Detail ketetapan tersebut akan segera diumumkan.
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi membuka penerbangan perdana pesawat kargo Trigana Air di Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati, Majalengka.
Menhub Budi Karya Sumadi meninjau revitalisasi Terminal Tipe A Tingkir di Salatiga. Nantinya, terminal dibangun menjadi pusat kegiatan masyarakat dan UMKM.
Menhub bersama Menteri BUMN resmikan penataan Stasiun Pondok Ranji. Penataan tersebut akan memudahkan masyarakat mencapai Stasiun Pondok Ranji tanpa macet lagi.
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meninjau Pelabuhan Tanjung Mas, Semarang. Pihaknya mengecek keberangkatan KM Dharma Kartika VII tujuan Pontianak.