detikNews
Kebakaran Hanguskan Gudang Biji Plastik di Medan
Sejumlah rumah warga nyaris menjadi abu saat api membakar gudang penyimpanan biji plastik milik sebuah perusahaan di Medan. Untungnya pemadam kebakaran segera bertindak cepat.
Minggu, 06 Jan 2008 20:34 WIB







































