detikNews
Penyekatan Larangan Mudik di Bundaran Cito, Puluhan Kendaraan Putar Balik
Penyekatan terkait larangan mudik mulai diberlakukan di Surabaya sejak pukul 00.00 WIB. Akses masuk ke Kota Pahlawan diperketat.
Kamis, 06 Mei 2021 07:38 WIB