detikNews
Filipina Bersiap Hadapi Topan Koppu, Ribuan Turis Dievakuasi
Filipina bersiap menghadapi topan Koppu yang semakin mendekati wilayah Luzon. Belasan penerbangan ditunda dan ribuan turis dievakuasi ke lokasi lebih aman.
Sabtu, 17 Okt 2015 15:26 WIB







































