detikNews
Ikut Lomba Makan Burger Terbanyak Yuk!
Apa Anda suka makan burger? Jika iya, sepertinya tantangan ini bisa Anda coba. Di acara Bandung Lautan VW 2 yang dilaksanakan di Kota Baru Parahyangan, Minggu (21/11/2010) akan ada Lomba Makan Burger Wendy's Terbanyak dan Tercepat. Tertarik ikut?
Jumat, 19 Nov 2010 10:55 WIB







































