detikNews
Pecat Dosen, Kwik Kian Gie Digugat
Mantan Menko Perekonomian era Presiden Megawati Soekarnoputri, Kwik Kian Gie, siang ini dihadapkan ke persidangan PN Jakpus. Rupanya Kwik menghadapi sidang perdana gugatan terkait pemecatan dosen Institut Bisnis dan Informatika Indonesia (IBII).
Selasa, 21 Sep 2010 10:45 WIB







































