Sepakbola
Ancelotti Yakin Milan Bisa Bangkit
Allenatore AC Milan, Carlo Ancelotti menyatakan yakin bahwa timnya bisa bangkit dari keterpurukan saat melawan Liverpool di final Liga Champions, 25 Mei nanti.
Rabu, 18 Mei 2005 10:50 WIB







































