detikNews
Pabrik Tahu di Tangerang Terbakar, 5 Mobil Damkar Dikerahkan
Sebuah pabrik tahu di Jl Sudirman dekat Pasar Induk Tanah Tinggi, Kota Tangerang, terbakar. Saat ini, sebanyak 5 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan ke lokasi untuk memadamkan api.
Jumat, 13 Mei 2011 06:55 WIB







































