detikFinance
RI Punya Kereta Super Cepat Jakarta-Bandung, Penting Nggak Sih?
Deputi Bidang Infrastruktur Kemenko Bidang Perekonomian Lucky Eko menuturkan transportasi massal tersebut memang sudah seharusnya ada di Indonesia.
Kamis, 30 Jan 2014 11:04 WIB







































