Sepakbola
Super Pippo Masih Super
Super Pippo adalah julukan yang disandang Filippo Inzaghi. Kini meski sudah terhitung berusia veteran apalagi untuk seorang pemain depan, namun attacante AC Milan itu membuktikan bahwa julukan tersebut masih layak disandangnya.
Kamis, 04 Nov 2010 10:31 WIB







































