detikNews
Sopir Angkutan Lebaran Test Urine, Angkutan Tak Layak Tak Diizinkan
Petugas gabungan dari Dishub DKI Jakarta, Polda Metro Jaya dan Badan Narkotik Provinsi melakukan pemeriksaan urin terhadap pengemudi angkutan lebaran. Sementara, angkutan umum yang tidak layak jalan tidak akan diizinkan beroperasi.
Senin, 14 Sep 2009 13:02 WIB







































