Sepakbola
Butragueno Gantikan Posisi Valdano
Emilio Butragueno akan menggantikan Jorge Valdano sebagai direktur sport Real Madrid. Pengangkatan Butragueno ini diungkapkan Presiden Florentino Perez.
Sabtu, 29 Mei 2004 02:06 WIB







































