detikHot
Pingsan di Fashion Show, Sharon Stone Dilarikan ke Rumah Sakit
Pada Sabtu (22/9/2012), aktris Sharon Stone menghadiri fashion show yang digelar Fendi di Milan, Italia. Di tengah pertunjukan tersebut, Sharon jatuh pingsan dan langsung dilarikan ke rumah sakit.
Senin, 24 Sep 2012 07:05 WIB







































