Kombes Yulius, anggota Baharkam Polri kini diperiksa intensif di Polda Metro Jaya. Dia sebelumnya ditangkap tengah nyabu di hotel bersama seorang wanita.
Ditresnarkoba Polda Metro Jaya menangkap Kombes Yulius Bambang Karyanto (YBK) atas dugaan penyalahgunaan narkoba. Kombes YBK ditangkap di sebuah hotel.