detikFinance
Inflasi 2008 Bisa Capai 12,5%
Bank Indonesia (BI) dan pemerintah memperkirakan inflasi tahun ini bisa mencapai 12,5 persen akibat adanya kenaikan BBM dan kenaikan harga pangan. Inflasi ini lebih tinggi dari target APBNP 6,5 persen.
Senin, 02 Jun 2008 13:44 WIB







































