detikSport
Pertahankan Posisi ke-3 di SEAG 2005
Jangan berilusi atau berkhayal untuk menjadi juara umum di SEA Games 2005. Demikian diungkapkan Ketua Umum KONI Pusat Agum Gumelar dalam evaluasi akhir tahun 2004.
Rabu, 29 Des 2004 22:02 WIB







































