detikFinance
Mentan Imbau Kepala Daerah Pantau Stok Pangan Imbas Panik Corona
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengimbau para gubernur, wali kota dan bupati agar memperhatikan ketersediaan pangan yang ada di wilayahnya masing-masing.
Selasa, 10 Mar 2020 19:27 WIB