detikNews
Dua Opsi Rute Truk Menuju Pelabuhan Tanjung Priok
Polda Metro Jaya bersama instansi terkait akan mengujicobakan pembatasan jam operasional bagi truk angkutan berat di ruas tol dalam kota. Sebagai alternatif, ada dua opsi bagi jasa angkutan truk yang hendak mengarah ke Pelabuhan Tanjung Priok.
Selasa, 10 Mei 2011 09:15 WIB







































