detikNews
Menkum HAM Lakukan Antisipasi Agar Labora Tak Kabur dari Penjara Lagi
Terpidana kasus rekening gendut Aiptu Labora Sitorus berhasil dijebloskan lagi ke penjara di Sorong, setelah sebelumnya kabur. Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly mengatakan pihaknya telah melakukan upaya agar Labora tak kabur lagi dari penjara.
Jumat, 20 Feb 2015 11:39 WIB







































