Museum Angkut, destinasi wisata populer di kota Batu mengalami kebakaran. Kerugian ditaksir mencapai ratusan juta rupiah. Tidak ada korban jiwa dari insiden ini
Wali Kota Batu Nurochman menegaskan pentingnya kesiapan wahana setelah insiden pengunjung jatuh di Jatim Park 1. Evaluasi dan pengecekan rutin akan dilakukan.
Wali Kota Batu, Nurochman, menegaskan pentingnya keamanan wahana setelah insiden jatuhnya pengunjung dari 360° Pendulum. Pengecekan rutin akan dilakukan.
Liburan di pantai biasanya identik dengan bermain pasir dan berenang. Tapi di Lampung, kamu malah bisa menjelajahi kapal hantu hingga hutan dinosaurus.
Jawa Timur menawarkan tujuh destinasi wisata seru untuk liburan keluarga, dari taman safari hingga pantai indah. Temukan momen berkesan di setiap kunjungan