detikNews
Pengacara Rio: Ada Upaya Pembelokan Fakta Menjadi Kasus Penganiayaan
Rio Mashono Kertonegoro (21), mahasiswa UAD Yogyakarta yang menjadi korban pengeroyokan polisi, tetap meminta kasusnya diselesaikan secara hukum. Dia menengarai, ada upaya pembelokan fakta dalam kasus tersebut.
Kamis, 02 Sep 2010 14:31 WIB







































