Sepakbola
'Roma Butuh Proyek untuk Mempertahankan Pjanic'
Masa depan Miralem Pjanic bersama AS Roma terus menjadi spekulasi. Menurut allenatore Rudi Garcia, Roma butuh proyek untuk meyakinkan Pjanic untuk tidak hengkang.
Kamis, 08 Mei 2014 16:08 WIB







































