Belum lama berkarier di Premier League, Gianluigi Donnarumma sudah terancam akumulasi kartu. Satu kartu kuning lagi, Donnarumma harus absen membela Man City.
Premier League akan menggelar pertandingan pekan ke-14 pada tengah pekan ini. Main lebih dulu, Manchester City berpeluang merapatkan jarak dengan Arsenal.
Manchester City memutus rangkaian kekalahan dengan kemenangan atas Leeds United. Kemenangan sulit itu belum bikin Guardiola yakin timnya bisa disebut bangkit.
Mikel Merino buka suara terkait kartu merah yang didapat Moises Caicedo usai menekel dirinya dalam duel Chelsea vs Arsenal. Ia menilai sang lawan layak diusir.