Wolipop
Menikmati Kopi dengan Suasana Kafe Pinggir Jalan Italia di Lucaffe
Konsep coffee shop Lucaffe dibuat cukup simple, pun tidak terlalu luas. Letaknya juga tidak di ruangan tertutup melainkan menempati selasar atau koridor.
Jumat, 15 Nov 2013 17:10 WIB







































