Polda Metro Jaya menurunkan sebanyak 5.200 personel dalam Operasi Ketupat Jaya 2018. Polisi juga menyiagakan helikopter untuk memantau arus mudik Lebaran 2018.
Dinas Perhubungan Kabupaten Garut akan menertiban terminal bayangan angkutan umum dalam kota maupun antarkota, yang kerap menjadi sumber kemacetan saat mudik.