detikInet
Microsoft Ingatkan Celah di Produk Orang Lain
Untuk pertama kalinya Microsoft bersedia melaporkan celah keamanan yang ada di produk milik perusahaan lain. Celah yang rentan serangan hacker tersebut, terdapat pada produk Macromedia Flash.
Senin, 14 Nov 2005 11:15 WIB







































