detikNews
Waketum PD: SBY Belum Nyatakan Bersedia Jadi Caketum Demokrat
Ketum Partai Demokrat (PD) incumbent Susilo Bambang Yudhoyono didukung kader partainya untuk kembali maju di Kongres PD 2015. Namun hingga saat ini SBY belum memberi sinyal bersedia dicalonkan lagi.
Senin, 12 Jan 2015 18:01 WIB







































