Nama Prabowo Subianto dan Anies Baswedan masuk dalam bursa capres 2024 versi Indo Barometer. Menanggapi itu, Sandiaga Uno menyinggung PR besar di Jakarta.
Gubernur Jabar Ridwan Kamil saling salip dengan Sandiaga Uno dalam elektabilitas calon presiden 2024. Kedua tokoh tersebut berebut posisi dalam hasil survei.
Nama Sandiaga Uno diprediksi menjadi Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) menggantikan Wishnutama. Relawan Jokowi Mania menguatkan isu ini.
Ada momen Ketum Gerindra Prabowo Subianto memberikan potongan tumpeng ke Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Sandiaga Uno dalam perayaan HUT Gerindra.
Akhirnya pangganti Sandiaga di kursi Wagub DKI Jakarta telah terpilih. Kini, kursi yang dibiarkan kosong hampir dua tahun itu diduduki oleh Riza Patria.