detikNews
Fenomena Ustaz Ganti Nama Jadi Sorotan Usai Maaher Jadi Tersangka
Fenomena ustaz ganti nama mencuat usai Ustadz Maaher At Thuwailibi alias Soni Eranata ditetapkan sebagai tersangka. Simak pandangan dari beragam tokoh.
Minggu, 06 Des 2020 06:58 WIB