PDIP menganggap wajar kedekatan antara Wapres JK dengan Gubernur DKI Anies Baswedan. Kedekatan antara JK dan Menko PMK Puan Maharani juga dianggap wajar.
JK memastikan mendukung Jokowi di Pilpres 2019. Kepada Anies Baswedan, yang namanya masuk bursa pilpres, JK menyatakan mendukungnya sebagai Gubernur DKI.