detikNews
Kumpulkan Pengurus DPD Golkar Tidak Langgar Konvensi
Ketua Badan Pelaksana Konvensi Partai Golkar Oetojo Oesman mengatakan rencana pertemuan Akbar Tandjung dengan para pengurus DPD Partai Golkar di Hotel Sahid tidak melanggar peraturan Konvensi.
Minggu, 18 Apr 2004 17:08 WIB







































