Wisata ke Kepulauan Seribu kini bisa naik phinisi lho. Tapi untuk ikut tripnya, traveler harus menyertakan bukti bebas COVID-19 menggunakan swab antigen.
My Trip My Adventure kali ini beraksi di Curug Sibendil, Pemalang, Jawa Tengah. Kali ini mau mencoba terjun dari atas curug yang tingginya 23 meter nih.
Danau Toba memiliki pesona yang tak ada habisnya. Cukup berwisata #DiIndonesiaAja di kaldera ini, traveler bisa meresapi keindahan pemandangan yang alami.
Warga di Pulau Papan, Taman Nasional Kepulauan Togean, Sulawesi Tengah, punya kegiatan yang unik. Yakni tarik tambang dengan menggunakan sampan. Seperti apa?
My Trip My Adventure mengajak kalian adventure virtual lagi nih. Kali ini lokasinya di 5 GX Kuta, Bali. Tempat itu menawarkan wahana yang memacu adrenalin loh.
David John Schaap dan Jeremiah mau ajak kalian untuk melihat indahnya Air Terjun Campuhan, Buleleng, Bali. Tonton selengkapnya di My Trip My Adventure!
Polri cuma mengizinkan pertandingan Timnas Indonesia melawan Tira Persikabo dan Bali United saja. Agenda fun football PSSI melawan Selebritis FC tak dapat izin.