detikRamadan
Lomba Adzan Anak Ramaikan Ramadan di Masjid Besar Kauman Yogyakarta
Masjid Besar Kauman mengadakan berbagai lomba bertajuk 'Silaturahmi Anak Saleh se-Yogyakarta'. Diantaranya lomba mengumandangkan adzan, pidato dan ceramah agama dan lomba kreasi anak.
Jumat, 05 Agu 2011 09:46 WIB







































