Cagub Sampaikan Visi Misi, DPRD Jatim Dijaga Ratusan Polisi
Memasuki kampanye hari kedua, cagub dan cawagub Jatim menyampaikan visi dan misinya di Gedung DPRD Jatim. Ratusan polisi pun dikerahkan menjaga keamanan kampanye ini.
Senin, 07 Jul 2008 10:33 WIB







































