Jangan sembarangan menggunakan handphone di jalanan. Kawanan penjahat bisa saja sedang mengintai mangsa. Seperti yang dialami seorang satpam Waryadi. Waryadi ditodong celurit saat asyik memainkan HP-nya.
Polisi dan Satpol PP menegur sepasang muda-mudi yang mojok berduaan di taman kota kawasan Jagakarsa, Jakarta Selatan. Petugas mengadakan patroli di taman itu karena sering mendapat keluhan warga.
95.000 Liter BBM jenis solar tengah coba diselundupkan oleh dua kapal pengangkut BBM berukuran cukup besar. Saat proses pemompaan, polisi memergoki dua kapal tersebut dan langsung mengamankannya.
Ahmad Riadi (24) coba mencuri motor di sebuah warnet daerah Sawah Besar, Jakarta Pusat. Aksinya ketahuan karena motor yang dicuri akinya soak dan tidak bisa hidup. Dia pun langsung dibekuk.
Puluhan massa Front Pembela Islam (FPI) Sulawesi Selatan menggrebek sebuah pesta miras di sebuah emperan toko, di Jalan Bandang, Makassar, Minggu (29/7/2012)malam.
Aparat polisi bertindak tegas terhadap ormas Majelis Pembela Rasulullah yang men-sweeping Kafe De Most. Selain itu, aparat Satpol Pamong Praja (PP) Jaksel juga menyegel kafe tersebut karena ditengarai melanggar ketentuan Pemda DKI selama Ramadan.
Mabes Polri turun tangan menyelidiki tewasnya Angga bin Darmawan (12), korban tewas dalam bentrokan antara Brimob Polda Sumsel dengan warga di Desa Limbang Jaya, Ogan Ilir. Penyelidikan dijamin transparan.
Kapolri Jenderal Timur Pradopo angkat bicara mengenai bentrok antara polisi dan warga di Sumater Selatan. Timur menyebut dalam bentrok maut itu terjadi dua pihak sama-sama salah.