detikNews
25 Ribu Orang Protes 'Fitna' di Pakistan
Aksi demo menentang film 'Fitna' terus terjadi. Di Pakistan, sekitar 25 ribu orang memprotes film buatan Geert Wilders, anggota parlemen Belanda itu.
Senin, 07 Apr 2008 14:20 WIB







































