detikHot
'Bionarasi Tubuh Terbelah' di Jakarta Biennale#14.2011
Jakarta Biennale#14.2011 semakin bergema di seluruh kota. Acara utama berupa pameran senirupa di Galeri Nasional telah dibuka Kamis (15/12/2011) malam. Acara itu akan disusul dengan sebuah performance art nanti malam.
Jumat, 16 Des 2011 15:23 WIB







































