detikNews
Siswa SMA Taruna yang Tewas Saat MOS Sempat Mengeluh Sakit Mag
Dinas Pendidikan Sumatera Selatan (Sumsel) telah menyelesaikan investigasi dalam kasus meninggalnya siswa SMA Taruna, Delwyn Berli (14).
Senin, 15 Jul 2019 16:02 WIB







































