detikNews
Penerbangan 101 Tersangka Scam dari Jakarta ke Taiwan Bak Film Con Air
Bekerjasama dengan Mabes Polri, polisi Taiwan dan China menggerebek 177 orang -- 101 WN Taiwan dan sisanya WN China -- pelaku scamming. Agen Taiwan yang mengawal tersangka kembali ke negerinya, menggambarkan pengawalan itu bagaikan film Con Air.
Selasa, 14 Jun 2011 08:54 WIB







































