Menaker mengapresiasi program UMKM Naik Kelas yang dicanangkan Pemkab Banyuwangi. Menaker meminta Banyuwangi bisa memaksimalkan Balai Latihan Kerja (BLK).
Bupati Anas siap mengalokasikan anggaran dalam APBD 2021 untuk mendukung pelaksanaan vaksinasi COVID-19. Alokasi APBD bakal menjadi pendukung bagi dana APBN.