detikNews
Anak-anak di Desa China Ini Harus Panjat Tebing 800 Meter untuk Sekolah
Demi pergi ke sekolah, anak-anak di Provinsi Sichuan, China bertaruh nyawa. Anak-anak ini harus memanjat tebing setinggi 800 meter untuk mencapai sekolah.
Sabtu, 28 Mei 2016 18:58 WIB







































