Gubernur Papua Lukas Enembe dan rombongan PT Freeport mengunjungi DPR RI. Kunjungan terkait runtuhnya tambang Freeport di Papua ini diterima Wakil Ketua DPR RI Priyo Budi Santoso.
Kementerian Dalam Negeri terus berdialog dengan pemerintah Aceh membahas qanun soal bendera dan lambang Aceh. Kemendagri akui pembahasan soal bendera Aceh yang mirip bendera GAM masih alot.
Pelabuhan Penyeberangan Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan (ASDP) Paciran, Lamongan secara resmi dioperasikan Wakil Menteri Perhubungan, Bambang Susantono.
Tingkat keberhasilan pengobatan tuberkulosis (TB) di Indonesia sudah mencapai lebih dari 90 persen. Prestasi yang cukup membanggakan, namun bukan berarti tugas masyarakat Indonesia sudah selesai dalam memerangi TB.
Kemendikbud mendirikan museum noken di Jayapura, Papua. Museum ini berisi tas tradisional khas Papua. Sebelumnya UNESCO telah menetapkan noken sebagai salah satu warisan dunia.
Sejumlah menteri beserta Kapolri dan Panglima TNI menggelar rapat koordinasi di Jayapura, Papua. Rapat ini difokuskan pada sinkronisasi program pemerintah pusat dan pemerintah provinsi.
Dengan diakuinya Noken sebagai warisan budaya dunia oleh UNESCO, menambah daftar kebudayaan Indonesia yang dipandang dunia. Orang Papua pun bangga dengan tas tradisional aslinya ini yang sering digunakan sehari-hari.
Tas tradisional papua yang biasa disebut Noken diakui sebagai salah satu warisan budaya dunia oleh UNESCO. Pengakuan ini menambah panjang daftar kebudayaan Indonesia yang telah diakui sebagai warisan budaya dunia.
"Karena ini belum sah secara resmi, masih harus menunggu verifikasi, karena qanun harus tunduk pada hukum yang lebih tinggi," kata Ketua Tim Pemantau Aceh dan Papua, Priyo Budi Santosa.