detikFinance
Jika Syaratnya Memberatkan, RI Tolak Ajukan Moratorium
Pemerintah akan meneliti secara seksama dulu syarat-syarat moratorium utang dari Paris Club sebelum secara resmi mengajukannya.
Kamis, 13 Jan 2005 15:49 WIB







































