Santini: Cedera Makelele Tidak Serius
Usai menekuk Inggris 2-1 di pertandingan perdananya, cedera membekap Claude Makelele. Untungnya, usai diperiksa tidak ada kerusakan parah pada bahunya.
Selasa, 15 Jun 2004 00:45 WIB







































