detikOto
Ini Dia Model Terbaru Honda Jazz
Salah satu mobil yang paling ditunggu dari Honda adalah model terbaru dari hatchback Jazz. Kabarnya Honda Jazz teranyar bakal diperkenalkan pada ajang Tokyo Motor Show yang digelar November 2013.
Rabu, 29 Mei 2013 14:38 WIB







































