detikNews
Enggan Akui Putusan Mahkamah Arbitrase, China Tetap Uji Terbang di Pulau Buatan
Arbitrase PBB menyatakan China tak memiliki dasar hukum untuk mengklaim wilayah Laut China Selatan. Atas putusan itu, China bersikukuh tidak akan mengakuinya.
Selasa, 12 Jul 2016 17:46 WIB







































