detikFinance
Impor Beras untuk Pelabuhan Ciwandan Dibatalkan
Setelah ditentang Pemprov Banten, pemerintah akhirnya membatalkan rencana impor beras ke Pelabuhan Ciwandan Banten sebanyak 52 ribu ton.
Senin, 18 Sep 2006 15:48 WIB







































